Wednesday, February 3, 2016

Progo Rafting jadi Pilihan Raftingku

Rafting kini menjadi ajang olah raga yang digemari oleh banyak orang, olah raga ini memang menguras banyak tenaga tetapi sangat menyenangkan. Bermain air sendiri merupakan hal yang menyenangkan bagi banyak orang. Kali ini saya berkesempatan bermain di Progo Rafting bersama teman-teman Blogger Magelang dan Blogger Jogja, kami bersamaan menikmati indahnya Sungai Progo. Sungai Progo merupakan salah satu sungai yang memiliki daya tarik tersendiri untuk...

Saturday, January 30, 2016

NESIA Memberikan Jalan untuk Mengubah Hidup Anda

Sudah lama merdekanya suatu bangsa tidak bisa menjadi tolak ukur apakah bangsa tersebut sudah maju. Ironisnya, contoh tersebut adalah bangsa kita sendiri, bangsa Indonesia. Setelah sekian lama dijajah oleh orang asing dan akhirnya berhasil merdeka. Indonesia belum juga membawa perubahan berarti dimana kemiskinan dan kebodohan diberantas. Yang ada justru sebaliknya, kesenjangan antara orang kaya dan orang miskin makin kentara....

Friday, January 29, 2016

Harmonisasi Apartemen Uttara dengan Budaya dan Lingkungan

Satu lagi hunian apartemen bakal hadir di Sleman. Hunian modern yang mengambil nama Uttara The Icon ini akan hadir dengan konsep yang berbeda, dengan mengangkat nuansa sejarah.Apartemen yang dikembangkan oleh PT Bukit Alam Permata (BAP) yang berlokasi di jalan Kaliurang 72 ini akan mengadopsi bentuk gupon doro yang dibuat oleh DP Architect, sedangkan untuk interior menggandeng desainer Alex Bayu dari Genius Loci.Menurut  Owner...

Monday, January 25, 2016

Calais Jendral Sudirman Jogja

Kuliner di Jogja sangat berkembang pesat, terutama area yang digunakan untuk sekedar nongkrong dan bersantai. Jogja merupakan kota yang penuh dengan pelajar, banyak pelajar dari berbagai daerah dan latar belakang berkumpul di kota Jogja. Jogja selain menjadi kota pelajar juga menjadi kota yang menjadi salah satu tujuan wisata di Indonesia, jogja yang kini selalu padat oleh wisatawan domestik maupun mancanegara. Calais sendiri terletak di tengah kota...

CSR Sebagai Tanggung Jawab Sosial Apartemen Uttara The Icon

Apartemen Uttara menjadikan CSR sebuah program yang sangat penting bagi perusahaan. Hal ini terlihat dari program penghijauan yang dilakukan oleh Apartemen Uttara secara rutin.  Apartemen Uttara berkomitmen terhadap tanggung jawab terhadap masyarakat dan sangat peduli terhadap masalah lingkungan.Sebagai pelopor apartemen  berkonsep modern, Uttara  The Icon hadir sebagai apartemen dengan konsep modern yang bakal hadir di Jogja.  Apartemen Uttara merupakan solusi membludaknya kebutuhan tempat tinggal  yang tidak membutuhkan...

Sunday, January 24, 2016

Tips Persiapan sebelum Liburan

sumber googleLiburan atau melakukan perjalanan jauh merupakan hobby bagi banyak orang, perjalanan jauh bisa dilakukan sendiri maupun rombongan. Kini liburan ala backpacker juga banyak digermari apalagi oleh kaum muda, backpacker adalah liburan dengan budget minim. Liburan budget minim biasanya dengan menekan biaya perjalanan, menekan biaya makan, dll.Saya memiliki tips sebelum kita melakukan perjalanan keluar kota maupun berwisata :1. Tujuan perjalananMenentukan...

Saturday, January 23, 2016

Milk n Cheese Condong Catur Jogja

kini di jogja banyak terdapat warung makan kecil, dengan suasana yang unik ditambah dengan menu yang sangat nikmat. Milk n Cheese ini terletak di daerah padat penduduk apalagi sekitar kampus, Milk n Cheese ini terletak di daerah condong catur. Milk n cheese ini sesuai dengan namanya mengedepankan susu dan keju menjadi menu andalannya, hampir semua menu makanan dan minumannya menggunakan susu atau keju.Kali ini saya sebagai seorang yang memang...

Maple Tree Resto Jogja

Maple Tree Resto merupakan salah satu tempat makan yang terletak di sisi utara kota jogja, jika ingin melakukan perjalanan ke daerah utara dapat menggunjungi rumah makan ini untuk singgah. Maple Tree merupakan rumah makan baru yang mengusung model ruangan modern dengan taman di depan warung makan ini. Menu makanan di Maple Tree sangat enak dan sangat cocok di lidah saya, untuk harga disini sesuai dengan harganya. Design ruangan disini disulap menjadi...

Thursday, January 21, 2016

Tips Persiapan Sebelum Rafting

Kali ini saya berencana rafting bersama teman-tema blogger jogja yang oye lah, rame-rame asyik. Kami diundang oleh salah satu teman blogger yang bekerjasama dengan pengusaha rafting sungai progo, kami kira-kira 25 orang akan bersama-sama menikmati gelombang sungai progo. Kami berencana sampai disana pukul 08.00 sehingga tidak membuat kami semakin gelap hihihi. Sebelum berangkat yuk kita list apa yang harus dibawa.List Persiapan Rafting :1. Pakai...

Tuesday, January 19, 2016

Properti Lengkap di Indonesia? Ya Lifull.id!

Saat ini adalah era digital, semua hal akan dicari informasinya lengkap hanya via online saja. Kita dipermudah untuk mencari segala hal hanya melalui laptop maupun gadget kita. Saat ini muncul Lifull.id sebagai website yang menyediakan segala informasi mengenai properti di Indonesia.Lifull.id adalah website properti yang membahas properti di Indonesia. Website ini ada untukmemberikan segala informasi mengenai properti yang anda cari, properti yang...

Monday, January 18, 2016

Film I'am Hope, Kepedulian dan Harapan Kami untuk Negri&Sesama

Karya dihasilkan sebagai harapan bisa menyampaikan pesan yang terkandung di dalam nya secara mudah dan nyaman. Pesan dalam sebuah karya memiliki banyak pesan antara lain pesan moral, pesan kemanusiaan, dll. Kini karya itu di tuangkan dalam sebuah film, film yang diharapkan dapat lebih mudah diterima oleh masyarakat di segala usia. Kanker menjadi kisah yang diangkat dalam FIlm I am Hope, seperti banyak diketahui bahwa penyakit kanker adalah salah...

Saturday, January 16, 2016

Happy Birthday Bapak ke 65

Selamat Ulang Tahun ke 65My Father-My Partner17 Januari 2016 genap usia Bapak 65 tahun, bukan usia yang muda. Di usia ke 65 aku selalu punya doa untuk Bapak : Semoga Bapak Panjang Umur, Sehat Selalu, Murah Rejeki, Bahagia bersama kami, menjadi berkat untuk semua orang dan pastinya selalu dalam lindungan Tuhan. Semoga harapan dan doa Bapak untuk keluarga kami dapat terlaksana dengan baik. Amin Amin Bapak, Mama dan aku kini merupakan team dan...